Rembang-
Selasa (26/01) Babinsa Kragan Serda Mukayat mengikuti Giat sosialisasi penyakit
Demam Berdarah (DB). Kegiatan dilaksanakan di Puskesmas Kragan II kecamatan
kragan.
Hadir
dalam Giat tersebut Ka. Puskesmas Kragan II, Babinsa Kades dan perangkat.
Diharapkan melalui kegiatan sosialisasi penyakit demam berdarah ini akan
menimbulkan kesadaran masyarakat agar selalu menjaga lingkunganya menjadi
bersih dan lebih sehat. Dalam upaya pemberantasan penyakit demam berdarah diperlukan
kesadaran tinggi dari warga masyarakat dalam berperan aktif menjaga kebersihan
lingkungan, diantaranya menyingkirkan genangan air, memantau dan membersihkan
selokan (Parit) serta membuang sampah pada tempatnya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar