Rembang-
Kamis (14/01) bertempat di balai desa
gesikan kecamatan sedan telah dilaksanakan kegiatan Pelantikan Pengurus Satuan Karya Bhakti Husada
Ranting Sedan.
Hadir
dalam kegiatan tersebut Plt Camat
Sedan, Ka Kwartir, Ka Mabi,
Batuud Koramil 13/Sedan. Perlu diketahui bahwa SAKA BAKTI HUSADA
adalah salah satu jenis Satuan
Karya Pramuka yang merupakan wadah kegiatan untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan praktis dalam bidang
kesehatan. Pembinaan
Saka Bakti Husada berada di
bawah Gerakan Pramuka yang bekerja sama dengan
Dinas Kesehatan, puskesmas, rumah sakit, dan instansi-instansi
kesehatan lainnya. Tujuan dibentuknya Saka Bakti Husada
adalah untuk mewujudkan tenaga kader pembangunan dalam bidang kesehatan,
yang dapat membantu melembagakan norma
hidup sehat bagi semua anggota
Gerakan Pramuka dan masyarakat di lingkungannya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar