Bersama rakyat TNI kuat, hebat, profesional siap mewujudkan indonesia yang berdaulat, mandiri & berkepribadian

Selasa, 05 Januari 2016

Pendampingan Babinsa Rukem bantu petani mengairi sawah

Sulang/Rembang- Babinsa Rukem Koramil 03/Sulang Serda Sri Widodo melaksanakan kegiatan Upsus dalam rangka pendampingan kepada petani dengan melakukan pengairan ke sawah yang telah ditanami untuk selanjutnya dilaksanakan pemupukan. Adapun sawah yang dialiri seluas 2Ha milik Poktan desa Rukem Kec. Sulang. Ini merupakan Komitmen kami dari Koramil 03/Sulang Kodim 0720/Rembang dalam mendukung program ketahanan pangan menuju swasembada pangan nasional khususnya di wilayah kecamatan Sulang, ‘’kata Babinsa’’.

Tidak ada komentar: